Drawing UEFA Nations League 2022 Munculkan ‘Grup Neraka’
Budi Santoso
Jumat, 17 Desember 2021 20:24:48
MURIANEWS, Roma- Drawing UEFA Nations League 2022 memunculkan apa yang disebut sebagai ‘grup neraka’. Hal itu merujuk pada terkumpulnya beberapa negara kuat dalam satu grup.
Tiga negara raksasa Eropa, masing-masing Italia, Inggris dan Jerman, dipertemukan dalam grup yang sama. Mereka akan berada di League A Grup 3, setelah undian menentukan hal ini.
Inggris dan Italia adalah finalis EURO 2020 yang baru saja kelar dilaksanakan, dengan Italia keluar sebagai juara. Sementara Jerman, selama ini juga dikenal menjadi musuh bebuyutan dari dua negara itu.
Secara keseluruhan, UEFA membagi 55 peserta dalam keempat liga yang berbeda. Masing-masing liga memiliki 16 kontenstan yang dibagi lagi dalam empat grup berbeda. Italia, Inggris dan Jerman tergabung dalam Grup 3 League A bersama Hungaria.
BACA JUGA: Denmark Gagal ‘Meledak’, Tim Inggris Maju ke Final Euro Pertama Kalinya Dalam Sejarah
Persaingan berat juga bisa dikatakan terjadi di Grup 2, meski tak sesengit di Grup 3, League A. Di Grup 2 bercokol tim Spanyol, Portugal, Republik Ceko dan Swiss. Dua negara terakhir selalu dianggap sebagai kuda hitam yang bisa membuyarkan perkiraan-perkiraan di atas kertas.
Berikut Hasil Drawing UEFA Nations League 2022 :
League A
| Grup 1 Prancis Denmark Kroasia Austria | Grup 2 Spain Portugal Swiss Republik Ceko | Grup 3 Italia Jerman Inggris Hungaria | Grup 4 Belgia Belanda Polandia Wales |
League B
| Grup 1 Ukraina Skotlandia Republik Irlandia Armenia | Grup 2 Islandia Rusia Israel Albania | Grup 3 Bosnia-Herzegovina Finlandia Rumania Montenegro | Grup 4SwediaNorwegiaSerbiaSlovenia |
| Group 1TurkiLuksemburgLithuaniaKepulauan Faroe | Grup 2Irlandia UtaraYunaniKosovoSiprus/Estonia | Grup 3SlovakiaBelarusAzerbaijanKazakhstan/Moldova | Grup 4BulgariaMakedonia UtaraGeorgiaGibraltar |
| Grup 1LiechtensteinKazakhstan/MoldovaAndorraLatvia | Grup 2MaltaSiprus/EstoniaSan Marino |




Drawing Nations League 2022 memunculkan grup neraka. (facebook.com/FAIreland/photos/)[/caption]
MURIANEWS, Roma- Drawing UEFA Nations League 2022 memunculkan apa yang disebut sebagai ‘grup neraka’. Hal itu merujuk pada terkumpulnya beberapa negara kuat dalam satu grup.
Tiga negara raksasa Eropa, masing-masing Italia, Inggris dan Jerman, dipertemukan dalam grup yang sama. Mereka akan berada di League A Grup 3, setelah undian menentukan hal ini.
Inggris dan Italia adalah finalis EURO 2020 yang baru saja kelar dilaksanakan, dengan Italia keluar sebagai juara. Sementara Jerman, selama ini juga dikenal menjadi musuh bebuyutan dari dua negara itu.
Secara keseluruhan, UEFA membagi 55 peserta dalam keempat liga yang berbeda. Masing-masing liga memiliki 16 kontenstan yang dibagi lagi dalam empat grup berbeda. Italia, Inggris dan Jerman tergabung dalam Grup 3 League A bersama Hungaria.
BACA JUGA: