Chelsea Dihantam Arsenal di Kandang, Mulai Memasuki 'Masa Gelap'
Murianews
Kamis, 21 April 2022 04:52:09
MURIANEWS, London- Chelsea sepertinya mulai memasuki 'masa gelap' di Liga Inggris. Tim ibukota ini kembali menelan kekalahan. Kali ini dari Arsenal.
Pada pertandingan laga tunda Liga Inggris, di Stadion Stamford Bridge, London, Kamis (21/4/2022) dinihari WIB, mereka 'tertelan' 2-4 oleh Arsenal. Meski bermain dominan di babak pertama, Chelsea bahkan teetinggal lebih dulu, sebelum akhirnya benar-benar tertinggal.
Arsenal berhasil unggul lewat gol E Nketiah pada menit ke-13. Selanjutnya, Timo Werner berhasil menyamakan skor pada menit ke-17.
BACA JUGA: Chelsea Tantang Liverpool di Final Piala FA Inggris, ini Jadwal MainnyaSepuluh menit berselang, Arsenal kembali unggul melalui gol Smith Rowe pada mwnit ke-27. Gol ini kemudian disamakan lagi oleh Azpilicueta pada menit ke-32. Skore imbang 2-2 ini bertahan sampai babak pertama berakhir.
Memasuki babak kedua, Chelsea sebenarnya masih tetap dominan. Namun Tim Gudang Peluru Arsenal mampu tampil lebih efektif dalam pertandingan ini.
Pada menit ke-57, Nketiah kembali menciptakan gol untuk Arsenal. Gol ini membuat dirinya berhasil menciptakan brace di pertandingan ini.
Para pemain Chelsea selanjutnya berupaya keras untuk mengejar ketinggalan. Namun usaha mereka selalu menemui kegagalan. Sebaliknya Arsenal melalui serangan balik kerap menimbulkan bahaya.
Puncaknya terjadi ketika dalam sebuah serangan, pergerakan pemain Arsenal melahirkan kesalahan. Chelsea mendapatkan hukuman pinalti di waktu tambahan. B Saka berhasil menuntaskan tendangan pinalti ini pada menit ke-90÷2.
Puncaknya terjadi ketika dalam sebuah serangan, pergerakan pemain Arsenal melahirkan kesalahan. Chelsea mendapatkan hukuman pinalti di waktu tambahan. B Saka berhasil menuntaskan tendangan pinalti ini pada menit ke-90÷2.Hasil ini seperti membuat Chelsea memasuki 'masa gelap'. Setelah sebelumnya mengalami kekalahan tragis di Liga Champions dari Real Madrid, kejadian serupa mereka alami di Liga Inggris.Kekalahan ini membuat mereka rawan tergusur dari posisi ke-3 di klasemen. Kini mereka tertahan di poin 66 dari 31 pertandingan. Posisinya bisa saja terlempar dari zona Liga Champions jika tidak hati-hati.Dibawah mereka, Tottenham Hostpur yang mulai 'menggila' mengancam dari posisi 4 dengan poin 57. Demikian pula dengan Arsenal yang juga meraup 57 poin dari hasil kemenangan mereka hari ini.Dengan hasil bagus di kandang Chelsea, Arsenal kini kembali membuat persaingan untuk posisi 3 dan 4 kembali sengit. Arsenal kini memiliki peluang untuk bisa menyodok dua tim yang ada di atasnya.Penulis: Budi ErjeEditor: Budi ErjEDari Berbagai Sumber
[caption id="attachment_285998" align="alignleft" width="645"]

Arsenal meraih kemenangan penting atas Chelsea di Liga Inggris. (Instagram.com@gilabola)[/caption]
MURIANEWS, London- Chelsea sepertinya mulai memasuki 'masa gelap' di Liga Inggris. Tim ibukota ini kembali menelan kekalahan. Kali ini dari Arsenal.
Pada pertandingan laga tunda Liga Inggris, di Stadion Stamford Bridge, London, Kamis (21/4/2022) dinihari WIB, mereka 'tertelan' 2-4 oleh Arsenal. Meski bermain dominan di babak pertama, Chelsea bahkan teetinggal lebih dulu, sebelum akhirnya benar-benar tertinggal.
Arsenal berhasil unggul lewat gol E Nketiah pada menit ke-13. Selanjutnya, Timo Werner berhasil menyamakan skor pada menit ke-17.
BACA JUGA: Chelsea Tantang Liverpool di Final Piala FA Inggris, ini Jadwal Mainnya
Sepuluh menit berselang, Arsenal kembali unggul melalui gol Smith Rowe pada mwnit ke-27. Gol ini kemudian disamakan lagi oleh Azpilicueta pada menit ke-32. Skore imbang 2-2 ini bertahan sampai babak pertama berakhir.
Memasuki babak kedua, Chelsea sebenarnya masih tetap dominan. Namun Tim Gudang Peluru Arsenal mampu tampil lebih efektif dalam pertandingan ini.
Pada menit ke-57, Nketiah kembali menciptakan gol untuk Arsenal. Gol ini membuat dirinya berhasil menciptakan brace di pertandingan ini.
Para pemain Chelsea selanjutnya berupaya keras untuk mengejar ketinggalan. Namun usaha mereka selalu menemui kegagalan. Sebaliknya Arsenal melalui serangan balik kerap menimbulkan bahaya.
Puncaknya terjadi ketika dalam sebuah serangan, pergerakan pemain Arsenal melahirkan kesalahan. Chelsea mendapatkan hukuman pinalti di waktu tambahan. B Saka berhasil menuntaskan tendangan pinalti ini pada menit ke-90÷2.
Hasil ini seperti membuat Chelsea memasuki 'masa gelap'. Setelah sebelumnya mengalami kekalahan tragis di Liga Champions dari Real Madrid, kejadian serupa mereka alami di Liga Inggris.
Kekalahan ini membuat mereka rawan tergusur dari posisi ke-3 di klasemen. Kini mereka tertahan di poin 66 dari 31 pertandingan. Posisinya bisa saja terlempar dari zona Liga Champions jika tidak hati-hati.
Dibawah mereka, Tottenham Hostpur yang mulai 'menggila' mengancam dari posisi 4 dengan poin 57. Demikian pula dengan Arsenal yang juga meraup 57 poin dari hasil kemenangan mereka hari ini.
Dengan hasil bagus di kandang Chelsea, Arsenal kini kembali membuat persaingan untuk posisi 3 dan 4 kembali sengit. Arsenal kini memiliki peluang untuk bisa menyodok dua tim yang ada di atasnya.
Penulis: Budi Erje
Editor: Budi ErjE
Dari Berbagai Sumber