Pogba Diperas Geng Internasional, Kakaknya Terlibat?
Murianews
Senin, 29 Agustus 2022 10:01:18
MURIANEWS, Paris – Bintang sepak bola Prancis, Paul Pogba melaporkan adanya acaman pemerasan atas dirinya. Pemain Juventus ini, melaporkan mendapatkan acaman pemerasan oleh geng internasional dengan kakaknya Mathias Pogba 'diduga' terlibat di dalamnya.
Paul Pogba dikabarkan telah melapor ke pihak Polisi di Prancis, dan menyataka kepada para penyelidik telah diancam membayar 11 juta poundsterling, atau sekira Rp191 miliar, pada Meret lalu. Para anggota geng internasional itu disebut mengancamnya dengan senapan serbut dan menyeretnya ke sebuah apartemen di Paris.
Menurut lansiran Daily Mail, pihak berwenang Prancis sudah mulai melakukan langkah penyelidikan atas kasus ini. Dugaan sementara menunjukan bahwa Mathias Pogba yang tidak lain adalah kakaknya menjadi bagian dari geng internasional yang disebut gelandang Prancis itu.
Geng internasional tersebut mengancam akan membocorkan rahasia-rahasia yang dimiliki oleh Paul Pogba. Sementara Matias ‘telah memulai’ upaya tersebut dengan mengunggah sebuah pernyataan melalui video yang disebut-sebut ‘aneh’ oleh banyak pihak.
Dalam unggahan video di Instagram, Mathias ‘mengancam’ adiknya sendiri Paul Pogba dengan beberapa pernyataan berbau ancaman. Mathias menyatakan akan mengungkapkan sosok bintang sepak bola asal Prancis itu yang sebenarnya.
"Seluruh dunia berhak mengetahui hal-hal tertentu, sehingga publik dapat memutuskan apakah dia [Paul Pogba] benar-benar layak dikagumi, dihormati, layak mendapat tempat di tim Prancis, jika dia memang orang yang dapat dipercaya, mewakili anak muda di dunia, kelas pekerja, hingga merek besar," ucap Mathias dalam videonya.
BACA JUGA: Paul Pogba Cedera Meniskus, Pendukung MU Sebut kena KarmaPihak Paul Pogba sendiri langsung memberikan respon atas video tersebut. Apa yang dikatakan Matias menurut mereka merupakan bagian dari upaya geng internasional itu mencapai tujuannya. Mereka menduga Matias dalam hal ini juga berpotensi melakukan hal karena juga dibawah ancaman."Pernyataan Mathias Pogba di media sosial baru-baru ini sayangnya tidak mengejutkan. Mereka datang dengan ancaman dan upaya pemerasan geng terorganisasi terhadap Paul Pogba," demikian dikatakan oleh pihak Paul Pogba, seperti dilansir Daily Mail.Mathias Pogba adalah kakak Paul Pogba yang juga merupakan pemain sepak bola profesional. Saat ini ia berstatus tanpa klub, setelah terakhir kali bermain untuk ASM Belfort, anggota Liga Prancis kasta ke-4.Kasus yang dilaporkan oleh Paul Pogba, sampai saat ini masih terus berjalan penanganannya. Sejauh apa keterlibatan Mathias Pogba dalam kasus ini juga masih belum bisa dipastikan. Bagaimana keterlibatannya dengan geng internasional itu, masih akan diselidiki.Penulis: Budi ErjeEditor: Budi ErjeSumber: Daily Mail
[caption id="attachment_311780" align="alignleft" width="766"]

Paul Pogba dan kakakya, Mathias saat merayakan Juara Piala Dunia 2018. (internet)[/caption]
MURIANEWS, Paris – Bintang sepak bola Prancis, Paul Pogba melaporkan adanya acaman pemerasan atas dirinya. Pemain Juventus ini, melaporkan mendapatkan acaman pemerasan oleh geng internasional dengan kakaknya Mathias Pogba 'diduga' terlibat di dalamnya.
Paul Pogba dikabarkan telah melapor ke pihak Polisi di Prancis, dan menyataka kepada para penyelidik telah diancam membayar 11 juta poundsterling, atau sekira Rp191 miliar, pada Meret lalu. Para anggota geng internasional itu disebut mengancamnya dengan senapan serbut dan menyeretnya ke sebuah apartemen di Paris.
Menurut lansiran Daily Mail, pihak berwenang Prancis sudah mulai melakukan langkah penyelidikan atas kasus ini. Dugaan sementara menunjukan bahwa Mathias Pogba yang tidak lain adalah kakaknya menjadi bagian dari geng internasional yang disebut gelandang Prancis itu.
Geng internasional tersebut mengancam akan membocorkan rahasia-rahasia yang dimiliki oleh Paul Pogba. Sementara Matias ‘telah memulai’ upaya tersebut dengan mengunggah sebuah pernyataan melalui video yang disebut-sebut ‘aneh’ oleh banyak pihak.
Dalam unggahan video di Instagram, Mathias ‘mengancam’ adiknya sendiri Paul Pogba dengan beberapa pernyataan berbau ancaman. Mathias menyatakan akan mengungkapkan sosok bintang sepak bola asal Prancis itu yang sebenarnya.
"Seluruh dunia berhak mengetahui hal-hal tertentu, sehingga publik dapat memutuskan apakah dia [Paul Pogba] benar-benar layak dikagumi, dihormati, layak mendapat tempat di tim Prancis, jika dia memang orang yang dapat dipercaya, mewakili anak muda di dunia, kelas pekerja, hingga merek besar," ucap Mathias dalam videonya.
BACA JUGA: Paul Pogba Cedera Meniskus, Pendukung MU Sebut kena Karma
Pihak Paul Pogba sendiri langsung memberikan respon atas video tersebut. Apa yang dikatakan Matias menurut mereka merupakan bagian dari upaya geng internasional itu mencapai tujuannya. Mereka menduga Matias dalam hal ini juga berpotensi melakukan hal karena juga dibawah ancaman.
"Pernyataan Mathias Pogba di media sosial baru-baru ini sayangnya tidak mengejutkan. Mereka datang dengan ancaman dan upaya pemerasan geng terorganisasi terhadap Paul Pogba," demikian dikatakan oleh pihak Paul Pogba, seperti dilansir Daily Mail.
Mathias Pogba adalah kakak Paul Pogba yang juga merupakan pemain sepak bola profesional. Saat ini ia berstatus tanpa klub, setelah terakhir kali bermain untuk ASM Belfort, anggota Liga Prancis kasta ke-4.
Kasus yang dilaporkan oleh Paul Pogba, sampai saat ini masih terus berjalan penanganannya. Sejauh apa keterlibatan Mathias Pogba dalam kasus ini juga masih belum bisa dipastikan. Bagaimana keterlibatannya dengan geng internasional itu, masih akan diselidiki.
Penulis: Budi Erje
Editor: Budi Erje
Sumber: Daily Mail