Klausul Pelepasan Erling Haaland Terungkap, Fantastis!
Murianews
Selasa, 11 Oktober 2022 17:11:49
MURIANEWS, Manchester – Kalusul pelepasan Erling Haaland terungkap, fantastis !. Nilai yang dipatok Manchester City tidak main-main jumlahnya. Untuk melepaskan kontrak Haaland, sebuah klub harus menyediakan 175 juta poundsterling.
Jika dirupiahkan, nilai pelepasan atas pemain internasional Norwegia itu mencapai Rp2,9 triliun. Selain itu, dalam klausul yang berlaku, Manchester City hanya memperbolehkan klub-klub diluar Inggris yang mengaktifkannya.
Media Inggris, mengungkapkan informasi ini dan langsung menjadi pembicaraan hangat. Bintang baru Manchester City ini telah membuat awal yang eksplosif untuk klubnya. Sebelumnya Haaland dibeli dari Borusia Dortmund dengan nilai transfer 51 juta poundsterling.
Dengan durasi kontrak selama 5 tahun, sampai 2027, Haaland digaji £865.000 (Rp14,6 miliar) setiap pekan di Manchester City. Klausul pelepasan yang dibandrol, disebutkan baru akan diaktifkan pada 2024.
Sehingga klub-klub dari luar Inggris berkesempatan untuk mendapatkan Erling Haaland mulai 2024, dengan harus memenuhi jumlah klausul pelepasan itu. Sedangkan klub-klub Inggris dipastikan harus menunggu sampai kontrak Haaland berakhir pada 2027.
BACA JUGA: Erling Haaland ‘Menjadi-jadi’, Setiap 50 Menit Satu Gol
Dengan demikian, kemungkinan Haaland bergabung dengan klub saingan Manchester City sebelum musim panas 2024 hampir tidak mungkin. Pada kesempatan pertama di 2024, hanya klub-klub dari luar Liga Inggris. Selain itu, Klausul tersebut akan berkurang menjelang akhir kontraknya yang akan sampai 2027.Saat ini, Erling Haaland membuktikan diri menjadi salah satu penyerang paling ganas di Eropa. Saat ini, Erling Haaland sudah menciptakan 15 gol hanya dalam 13 pertandingan bersama Manchester City.Pemain berusia 27 tahun ini, diprediksi akan terus bersinar dalam karir sepak bolanya. Dengan klausul rilisnya yang selangit, beberapa klub dari luar Inggris yang masih mungkin ‘menggoda’nya adalah Real Madrid, Barcelona, Paris Saint Germain dan Bayern Munchen.Sedangkan klub-klub raksasa Inggris, seperti Manchester United, Chelsea dan Liverpool, harus menunggu. Mereka harus menanti status bebas transfer dari Haaland jika mengakhiri kontraknya bersama Manchester City. Penulis: Budi ErjeEditor: Budi ErjeSumber: Daily Mail
[caption id="attachment_323866" align="alignleft" width="2374"]

Kalusul pelepasan Erling Haaland terungkap, fabtastis!. Nilai yang dipatok Manchester City tidak main-main jumlahnya. (erlinghaaland)[/caption]
MURIANEWS, Manchester – Kalusul pelepasan Erling Haaland terungkap, fantastis !. Nilai yang dipatok Manchester City tidak main-main jumlahnya. Untuk melepaskan kontrak Haaland, sebuah klub harus menyediakan 175 juta poundsterling.
Jika dirupiahkan, nilai pelepasan atas pemain internasional Norwegia itu mencapai Rp2,9 triliun. Selain itu, dalam klausul yang berlaku, Manchester City hanya memperbolehkan klub-klub diluar Inggris yang mengaktifkannya.
Media Inggris, mengungkapkan informasi ini dan langsung menjadi pembicaraan hangat. Bintang baru Manchester City ini telah membuat awal yang eksplosif untuk klubnya. Sebelumnya Haaland dibeli dari Borusia Dortmund dengan nilai transfer 51 juta poundsterling.
Dengan durasi kontrak selama 5 tahun, sampai 2027, Haaland digaji £865.000 (Rp14,6 miliar) setiap pekan di Manchester City. Klausul pelepasan yang dibandrol, disebutkan baru akan diaktifkan pada 2024.
Sehingga klub-klub dari luar Inggris berkesempatan untuk mendapatkan Erling Haaland mulai 2024, dengan harus memenuhi jumlah klausul pelepasan itu. Sedangkan klub-klub Inggris dipastikan harus menunggu sampai kontrak Haaland berakhir pada 2027.
BACA JUGA: Erling Haaland ‘Menjadi-jadi’, Setiap 50 Menit Satu Gol
Dengan demikian, kemungkinan Haaland bergabung dengan klub saingan Manchester City sebelum musim panas 2024 hampir tidak mungkin. Pada kesempatan pertama di 2024, hanya klub-klub dari luar Liga Inggris. Selain itu, Klausul tersebut akan berkurang menjelang akhir kontraknya yang akan sampai 2027.
Saat ini, Erling Haaland membuktikan diri menjadi salah satu penyerang paling ganas di Eropa. Saat ini, Erling Haaland sudah menciptakan 15 gol hanya dalam 13 pertandingan bersama Manchester City.
Pemain berusia 27 tahun ini, diprediksi akan terus bersinar dalam karir sepak bolanya. Dengan klausul rilisnya yang selangit, beberapa klub dari luar Inggris yang masih mungkin ‘menggoda’nya adalah Real Madrid, Barcelona, Paris Saint Germain dan Bayern Munchen.
Sedangkan klub-klub raksasa Inggris, seperti Manchester United, Chelsea dan Liverpool, harus menunggu. Mereka harus menanti status bebas transfer dari Haaland jika mengakhiri kontraknya bersama Manchester City.
Penulis: Budi Erje
Editor: Budi Erje
Sumber: Daily Mail